Fitur baru yang bernama generative image itu memungkinkan pengguna membuat gambar berbasis AI di kolom pencarian di Google Search. Artinya, pengguna bisa memasukkan prompt atau teks perintah ...
Tepatnya, menggunakan MetaAI, chatbot buatan mereka yang dibekali fitur AI generatif untuk menghasilkan gambar dari prompt teks. Gambar hasil olahan AI itu kemudian diunggah ke platform microblogging ...
dan mengganti bagian gambar hanya dengan prompt teks, dan alat ini akan memproses teks yang ditulis menjadi gambar. AI generator gambar selanjutnya yang bisa membuat poster Disney Pixar adalah ...
Tidak seperti beberapa generator gambar AI lain dari kompetitor, Imagen 3 hanya menghasilkan satu gambar untuk setiap prompt. Mungkin hal ini bisa dilihat sebagai suatu hal yang positif atau negatif, ...
Dream Lab yang didukung oleh model AI Phoenix Leonardo ini tampaknya lebih baik dalam ... Di sana, pengguna bisa memasukkan prompt atau deskripsi gambar (bisa dalam bahasa Indonesia) yang ingin dibuat ...
Dengan teknologi mesin, AI menghasilkan sebuah gambar yang tidak original, tidak otentik, dan tidak bisa diakui kepemilikannya. Sebab, sistem kerja dari AI Generative Image adalah melakukan ...